Close Menu

    Subscribe to Updates

    Get the latest creative news from FooBar about art, design and business.

    What's Hot

    PURNABAKTI 36 TAHUN ATIN MAHATMA, SAKSI HIDUP EVOLUSI UNIT DONOR DARAH PMI KABUPATEN JEMBER

    Oktober 30, 2025

    TEROBOSAN BARU MAHASISWA UNEJ, KOKTAIL BAKTERIOFAG DIKEMBANGKAN SEBAGAI ALTERNATIF AMPUH LAWAN BAKTERI RESISTEN

    Oktober 29, 2025

    HMI CABANG JEMBER LAKSANAKAN LK II DAN LKK 2025, CETAK PEMIMPIN MUDA INTELEKTUAL, BERINTEGRITAS, BERILMU DAN BERIMAN

    Oktober 27, 2025
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube
    Sekar Kijang NewsSekar Kijang News
    • Log In
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube
    SUBSCRIBE
    • News
    • Cangkruk
    • Ekonomi
    • Entertainment
    • Ragam
    Sekar Kijang NewsSekar Kijang News
    Home » MENDORONG KAMPANYE PEMBERITAAN RAMAH ANAK, MEDIA HARUS PERTIMBANGKAN KAIDAH JURNALISTIK JUGA RASA KEMANUSIAAN
    News

    MENDORONG KAMPANYE PEMBERITAAN RAMAH ANAK, MEDIA HARUS PERTIMBANGKAN KAIDAH JURNALISTIK JUGA RASA KEMANUSIAAN

    Sekar Kijang 2By Sekar Kijang 2Mei 30, 2025Updated:Mei 30, 2025Tidak ada komentar3 Mins Read
    Facebook Twitter WhatsApp Email
    Share
    Facebook Twitter LinkedIn Pinterest WhatsApp Email

    SEKARKIJANG.JEMBER – Guna meningkatkan pemberitaan positif terhadap tumbuh kembang anak, sebuah Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) SuaR Indonesia di Jember Jawa Timur menggelar diskusi mendalam berupa focus discussion group (FGD). FGD yang dipusatkan di ruang pertemuan Hotel Java Lotus, Jember pada Kamis (29/05/2025) ini diikuti oleh puluhan peserta dari kalangan media, guru, mahasiswa dan siswa sekolah menengah.

    “Keberpihakan media utama terhadap anak terkait pemberitaan positif, saya amati sampai hari ini memang masih minim. Pemberitaan positif dimaksud, misalnya terkait prestasi baik akademik maupun non akademik,” kata pemateri praktisi media televisi, Nursalim. Lanjutnya, justru yang mencuat tentang anak berita berita sensualitas, mulai dari pemberitaan pernikahan anak, anak terseret konflik rumah tangga, dan berita lainya terkait permasalahan anak dan remaja.

    “Anak kebut-kebutan, minum-minuman keras, konsumsi pil koplo dan lainya, bad news is good news lah memiliki daya tarik. Mengingat media juga bersaing ketat untuk mendapatkan views atau tayangan, mendapatkan iklan agar usaha medianya mendapatkan pemasukan,” ujarnya.

    Pesatnya perkembangan media di era digital cukup membuat sesak jagad maya. Tahun 2018, menurut catatan Dewan Pers, terdapat lebih dari 44.000 media online dan 2.000-an media cetak di seluruh Indonesia. Permasalahan semakin menjadi pelik, karena perkembangan media sosial juga penuh sesak menjadi pesaing media massa. “Semua media kini terjebak dalam pusaran algoritma, gak viral gak cuan, persaingan akhirnya tidak sehat”, jelasnya.

    Salah satu dampak buruk, menurutnya, tak jarang media mengabaikan rule (aturan) dalam memberitakan anak. Mulai dari pemilihan topik berita, sampai diksi diksi yang dipilih tidak serius mempertimbangkan apa yang terjadi dikemudian hari. Anak tidak bisa dieksploitasi oleh media secara terbuka, hingga akhirnya dalam jangka pendek atau jangka panjang membuat trauma atau dampak lainya terkait tumbuh kembang anak.

    Pemateri kegiatan sekaligus Project Officer SuaR Indonesia, Budiman Widyanarko menyampaikan perlunya media ramah anak untuk tumbuh kembang anak; baik secara fisik, psikologis, sosial, keluarga dan perilaku. “Media yang mau memberitakan tentang anak, dengan mempertimbangkan kaidah kaidah jurnalistik juga rasa kemanusiaan. Apapun kondisinya itu anak karena pelaku kejahatan maupun korban. Karena sejatinya itu bukan sepenuhnya kesalahan anak”, tuturnya.

    Selama ini LPM SuaR Indonesia  bekerjasama dengan Yayasan Gemilang sehat Indonesia mengembangkan program pendidikan kesehatan reproduksi dan seksualitas kepada siswa Sekolah  Menengah Pertama Negeri  (SMP/MTs) di dua kecamatan di Kabupaten Jember. Program berada di dua Kecamatan Silo dan Ledokombo Kabupaten Jember.

    Program sudah berjalan mulai Mei 2022 hingga saat ini kegiatan sosialisasi, penguatan kapasitas, hingga advokasi mendorong kebijakan telah di lakukan.  Siswa sebagai penerima manfaat program di dukung dengan guru pendamping setara (Semangat Dunia Remaja), manajemen sekolah , pengurus dan pengasuh pondok Pesantren, layanan Kesehatan puskesmas, muspika, DP3AKB, Kemenag, dinas Kesehatan dan dinas Pendidikan,unit layanan PPA kepolisian, penyedia layanan non pemerintah, Organisasi masyarakat Sipil (OMS) eerta pelibatan media massa.

    “Pelibatan media massa sangat penting dalam proses kampanye pencegahan perkawinan anak, kehamilan tidak diinginkan dan kekerasan berbasis gender seksual. Selain itu, pemberitaan praktik baik program khususnya praktik baik yang sudah dilakukan di sekolah pilloting perlu dipublikasikan agar dapat direplikasi,” paparnya.  Pemberitaan Menurutnya, yang berpihak kepada kelompok rentan dalam hal ini pemberitaan terkait hak anak, perempuan dan pemberitaan ramah anak menjadi penting untuk dikuatkan. Awak media atau journalist sebagai agen pemberitaan harus mempunyai frekwensi dan pemahaman yang sama terkait perempuan dan anak sebagai bagian kelompok rentan tersebut.  (juned)

    Previous ArticleRESPON KUNJUNGAN KERJA WABUP, GUS FAWAIT: HINDARI POLEMIK YANG TIDAK PERLU
    Next Article KEGIATAN BELUM DIMULAI, KEPALA BKPSDM JEMBER SUKOWINARNO: SAYA MAU DIKASIH APA?
    Sekar Kijang 2

    Related Posts

    PURNABAKTI 36 TAHUN ATIN MAHATMA, SAKSI HIDUP EVOLUSI UNIT DONOR DARAH PMI KABUPATEN JEMBER

    Oktober 30, 2025

    TEROBOSAN BARU MAHASISWA UNEJ, KOKTAIL BAKTERIOFAG DIKEMBANGKAN SEBAGAI ALTERNATIF AMPUH LAWAN BAKTERI RESISTEN

    Oktober 29, 2025

    HMI CABANG JEMBER LAKSANAKAN LK II DAN LKK 2025, CETAK PEMIMPIN MUDA INTELEKTUAL, BERINTEGRITAS, BERILMU DAN BERIMAN

    Oktober 27, 2025

    Tinggalkan BalasanBatalkan balasan

    Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

    Don't Miss
    News

    PURNABAKTI 36 TAHUN ATIN MAHATMA, SAKSI HIDUP EVOLUSI UNIT DONOR DARAH PMI KABUPATEN JEMBER

    By Sekar Kijang 2Oktober 30, 20250

    SEKARKIJANG.JEMBER – Tiga puluh enam tahun bukanlah waktu yang sebentar. Bagi sebagian orang, durasi ini…

    TEROBOSAN BARU MAHASISWA UNEJ, KOKTAIL BAKTERIOFAG DIKEMBANGKAN SEBAGAI ALTERNATIF AMPUH LAWAN BAKTERI RESISTEN

    Oktober 29, 2025

    HMI CABANG JEMBER LAKSANAKAN LK II DAN LKK 2025, CETAK PEMIMPIN MUDA INTELEKTUAL, BERINTEGRITAS, BERILMU DAN BERIMAN

    Oktober 27, 2025

    PMI KABUPATEN JEMBER IKUT MERIAHKAN ‘BUNGA DESAKU’ BERSAMA GUS BUPATI FAWAIT DI PANTI, FOKUS DONOR DARAH DAN LAYANAN KESEHATAN

    Oktober 25, 2025
    Stay In Touch
    • Facebook
    • Twitter
    • Pinterest
    • Instagram
    • YouTube
    • Vimeo
    Our Picks

    PURNABAKTI 36 TAHUN ATIN MAHATMA, SAKSI HIDUP EVOLUSI UNIT DONOR DARAH PMI KABUPATEN JEMBER

    Oktober 30, 2025

    TEROBOSAN BARU MAHASISWA UNEJ, KOKTAIL BAKTERIOFAG DIKEMBANGKAN SEBAGAI ALTERNATIF AMPUH LAWAN BAKTERI RESISTEN

    Oktober 29, 2025

    HMI CABANG JEMBER LAKSANAKAN LK II DAN LKK 2025, CETAK PEMIMPIN MUDA INTELEKTUAL, BERINTEGRITAS, BERILMU DAN BERIMAN

    Oktober 27, 2025

    PMI KABUPATEN JEMBER IKUT MERIAHKAN ‘BUNGA DESAKU’ BERSAMA GUS BUPATI FAWAIT DI PANTI, FOKUS DONOR DARAH DAN LAYANAN KESEHATAN

    Oktober 25, 2025

    Subscribe to Updates

    Get the latest creative news from SmartMag about art & design.

    Demo
    About Us
    About Us

    Sekar Kijang platform digital menyajikan informasi berita terkini yang Jernih dan Inspiratif

    Our Picks
    New Comments
    • ryo pada MIRDAN IDHAM TERHADAP TEMA TRAINING RAYA : KESELARASAN DENGAN PROGRAM PEMERINTAHAN
    • Zakaria pada HMI KOM TP BAGIKAN RATUSAN NASI KOTAK UNTUK PENGENDARA, UMKM DAN JAMAAH MASJID
    • Eko Budi Setiawan pada GUS BUPATI FAWAIT DAN KETUA TP PKK NING GHYTA TEGASKAN HONOR KADER POSYANDU SEGERA DICAIRKAN
    • Imam rahmad pada GUS BUPATI FAWAIT DAN KETUA TP PKK NING GHYTA TEGASKAN HONOR KADER POSYANDU SEGERA DICAIRKAN
    Sekar Kijang News
    Facebook X (Twitter) Instagram Pinterest
    • Tentang Kami
    • SUSUNAN REDAKSI
    • Pedoman Media Siber
    • Disclaimer
    © 2025 SekarKijang.com. Designed by @imron_designer.

    Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.