Close Menu

    Subscribe to Updates

    Get the latest creative news from FooBar about art, design and business.

    What's Hot

    TEROBOSAN BARU MAHASISWA UNEJ, KOKTAIL BAKTERIOFAG DIKEMBANGKAN SEBAGAI ALTERNATIF AMPUH LAWAN BAKTERI RESISTEN

    Oktober 29, 2025

    HMI CABANG JEMBER LAKSANAKAN LK II DAN LKK 2025, CETAK PEMIMPIN MUDA INTELEKTUAL, BERINTEGRITAS, BERILMU DAN BERIMAN

    Oktober 27, 2025

    PMI KABUPATEN JEMBER IKUT MERIAHKAN ‘BUNGA DESAKU’ BERSAMA GUS BUPATI FAWAIT DI PANTI, FOKUS DONOR DARAH DAN LAYANAN KESEHATAN

    Oktober 25, 2025
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube
    Sekar Kijang NewsSekar Kijang News
    • Log In
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube
    SUBSCRIBE
    • News
    • Cangkruk
    • Ekonomi
    • Entertainment
    • Ragam
    Sekar Kijang NewsSekar Kijang News
    Home » PULUHAN PMR MADYA ANTUASIAS IKUTI LOMBA “SENARA SMAN 2 JEMBER 2025”, AJANG PENINGKATAN KUALITAS PMR MADYA DI KABUPATEN JEMBER
    News

    PULUHAN PMR MADYA ANTUASIAS IKUTI LOMBA “SENARA SMAN 2 JEMBER 2025”, AJANG PENINGKATAN KUALITAS PMR MADYA DI KABUPATEN JEMBER

    Sekar Kijang 2By Sekar Kijang 2Oktober 17, 2025Updated:Oktober 17, 2025Tidak ada komentar3 Mins Read
    Facebook Twitter WhatsApp Email
    Share
    Facebook Twitter LinkedIn Pinterest WhatsApp Email

    SEKARKIJANG.JEMBER – Palang Merah Remaja (PMR) Wira SMA Negeri 2 (PRASMADA) Jember yang lebih dikenal dengan menyelenggarakan perlombaan PMR bertajuk “Siaga, Empati, Naluri, Aksi Relawan Aktif” atau yang disingkat Senara 2025. Kegiatan ini diikuti oleh 21 peserta dari PMR Madya setingkat SMP/MTs se-Kabupaten Jember dan akan dilaksanakan pada di SMAN 2 Jember Jalan Jawa pada Minggu, 19 Oktober 2025.

    Lomba Senara 2025 ini bertujuan untuk mengasah dan meningkatkan kualitas anggota PMR Madya di Kabupaten Jember. Hal ini disampaikan oleh Ketua Panitia Senara SMAN 2 Jember 2025, Rasya. “Kegiatan Senara SMAN 2 Jember 2025 ini dalam rangka untuk meningatkan jiwa kerelawanan PMR Madya di tingkat SMP/ MTs Kabupaten Jember,” tutur Rasya.

    Terdapat delapan kategori yang dilombakan dalam Senara 2025, meliputi: pertolongan pertama praktik, tandu praktik, donor darah sukarela (DDS), gerakan kepalangmerahan, kesehatan remaja, sanitasi kesehatan, kesiapsiagaan bencana, dan kepemimpinan.

    Untuk Pertolongan Pertama (PP) Praktik peserta diminta memberikan pertolongan pertama secara cepat dan tepat kepada korban sakit mendadak atau cedera sebelum korban dibawa ke fasilitas kesehatan (puskesmas/rumah sakit). Lomba kedua, peserta diminta menunukkan keterampilan dalam membuat, merawat, dan menggunakan tandu darurat untuk memindahkan korban dengan aman.

    Lomba ketiga peserta bakal diuji tentang Pemahaman mendalam mengenai pentingnya, syarat, proses, dan manfaat Donor Darah Sukarela sebagai wujud kepedulian kemanusiaan. Keempat peserta diuji pemahaman dan penghayatan terhadap sejarah, lambang, prinsip-prinsip dasar, dan kegiatan kemanusiaan yang dilakukan oleh Gerakan Palang Merah dan Bulan Sabit Merah Internasional.

    “Untuk lomba kesehatan remaja maka peserta diuji pengetahuan tentang tumbuh kembang remaja, kesehatan reproduksi, pengembangan potensi diri, dan upaya pencegahan terhadap perilaku berisiko,” imbuhnya. Lomba keenam sanitasi Kesehatan, peserta diuji tentang Pengetahuan dan praktik tentang perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) serta upaya menjaga kebersihan diri dan lingkungan untuk mencegah penyakit.

    Lomba ke tujuh, peserta diuji tentang Keterampilan dan pengetahuan tentang jenis-jenis bencana, risiko yang ditimbulkan, serta langkah-langkah yang harus dilakukan sebelum, saat, dan sesudah bencana. Dan terakhir diuji tentang Kemampuan untuk memengaruhi dan menggerakkan orang lain (tim) untuk mencapai tujuan bersama, serta memiliki pemahaman tentang peran dan fungsi seorang pemimpin.

    Pembina PRASMADA Jember, Mimma Amalia, S.Si, menambahkan bahwa antusiasme sekolah di Kabupaten Jember terhadap kegiatan ini sangat tinggi. “Total peserta yang sudah terdaftar sebanyak 21 sekolah yang akan mengirimkan sejumlah tim atau perorangan yang sesuai kategori lomba untuk ambil bagian dalam Senara SMAN 2 Jember 2025,” imbuh Mimma Amalia.

    Lomba ini diharapkan tidak hanya menjadi ajang kompetisi, tetapi juga sarana silaturahmi dan peningkatan kapasitas bagi para relawan muda di tingkat Madya. (tim)

    Previous ArticleSATGANA PMI KABUPATEN JEMBER GERAK CEPAT LAKUKAN EVAKUASI DAN PEMBERSIHAN POHON TUMBANG YANG HALANGI JALAN
    Next Article GEBRAKAN KEMANUSIAAN!!, PMR MADYA SMPN 4 JEMBER SABET JUARA UMUM LOMBA SENARA SMAN 2 JEMBER 2025
    Sekar Kijang 2

    Related Posts

    TEROBOSAN BARU MAHASISWA UNEJ, KOKTAIL BAKTERIOFAG DIKEMBANGKAN SEBAGAI ALTERNATIF AMPUH LAWAN BAKTERI RESISTEN

    Oktober 29, 2025

    HMI CABANG JEMBER LAKSANAKAN LK II DAN LKK 2025, CETAK PEMIMPIN MUDA INTELEKTUAL, BERINTEGRITAS, BERILMU DAN BERIMAN

    Oktober 27, 2025

    PMI KABUPATEN JEMBER IKUT MERIAHKAN ‘BUNGA DESAKU’ BERSAMA GUS BUPATI FAWAIT DI PANTI, FOKUS DONOR DARAH DAN LAYANAN KESEHATAN

    Oktober 25, 2025

    Tinggalkan BalasanBatalkan balasan

    Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

    Don't Miss
    News

    TEROBOSAN BARU MAHASISWA UNEJ, KOKTAIL BAKTERIOFAG DIKEMBANGKAN SEBAGAI ALTERNATIF AMPUH LAWAN BAKTERI RESISTEN

    By Sekar Kijang 2Oktober 29, 20250

    SEKARKIJANG.JEMBER – Ancaman global akibat meningkatnya kasus infeksi oleh bakteri patogen yang resisten terhadap antibiotik…

    HMI CABANG JEMBER LAKSANAKAN LK II DAN LKK 2025, CETAK PEMIMPIN MUDA INTELEKTUAL, BERINTEGRITAS, BERILMU DAN BERIMAN

    Oktober 27, 2025

    PMI KABUPATEN JEMBER IKUT MERIAHKAN ‘BUNGA DESAKU’ BERSAMA GUS BUPATI FAWAIT DI PANTI, FOKUS DONOR DARAH DAN LAYANAN KESEHATAN

    Oktober 25, 2025

    BUPATI JEMBER HADIRI MUSDA X LDII JEMBER SECARA ONLINE, TEGASKAN CINTA TAK PERNAH LUNTUR DAN AJAK SINERGI PENDIDIKAN MENUJU JEMBER BARU JEMBER MAJU

    Oktober 24, 2025
    Stay In Touch
    • Facebook
    • Twitter
    • Pinterest
    • Instagram
    • YouTube
    • Vimeo
    Our Picks

    TEROBOSAN BARU MAHASISWA UNEJ, KOKTAIL BAKTERIOFAG DIKEMBANGKAN SEBAGAI ALTERNATIF AMPUH LAWAN BAKTERI RESISTEN

    Oktober 29, 2025

    HMI CABANG JEMBER LAKSANAKAN LK II DAN LKK 2025, CETAK PEMIMPIN MUDA INTELEKTUAL, BERINTEGRITAS, BERILMU DAN BERIMAN

    Oktober 27, 2025

    PMI KABUPATEN JEMBER IKUT MERIAHKAN ‘BUNGA DESAKU’ BERSAMA GUS BUPATI FAWAIT DI PANTI, FOKUS DONOR DARAH DAN LAYANAN KESEHATAN

    Oktober 25, 2025

    BUPATI JEMBER HADIRI MUSDA X LDII JEMBER SECARA ONLINE, TEGASKAN CINTA TAK PERNAH LUNTUR DAN AJAK SINERGI PENDIDIKAN MENUJU JEMBER BARU JEMBER MAJU

    Oktober 24, 2025

    Subscribe to Updates

    Get the latest creative news from SmartMag about art & design.

    Demo
    About Us
    About Us

    Sekar Kijang platform digital menyajikan informasi berita terkini yang Jernih dan Inspiratif

    Our Picks
    New Comments
    • ryo pada MIRDAN IDHAM TERHADAP TEMA TRAINING RAYA : KESELARASAN DENGAN PROGRAM PEMERINTAHAN
    • Zakaria pada HMI KOM TP BAGIKAN RATUSAN NASI KOTAK UNTUK PENGENDARA, UMKM DAN JAMAAH MASJID
    • Eko Budi Setiawan pada GUS BUPATI FAWAIT DAN KETUA TP PKK NING GHYTA TEGASKAN HONOR KADER POSYANDU SEGERA DICAIRKAN
    • Imam rahmad pada GUS BUPATI FAWAIT DAN KETUA TP PKK NING GHYTA TEGASKAN HONOR KADER POSYANDU SEGERA DICAIRKAN
    Sekar Kijang News
    Facebook X (Twitter) Instagram Pinterest
    • Tentang Kami
    • SUSUNAN REDAKSI
    • Pedoman Media Siber
    • Disclaimer
    © 2025 SekarKijang.com. Designed by @imron_designer.

    Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.