Close Menu

    Subscribe to Updates

    Get the latest creative news from FooBar about art, design and business.

    What's Hot

    TEROBOSAN BARU MAHASISWA UNEJ, KOKTAIL BAKTERIOFAG DIKEMBANGKAN SEBAGAI ALTERNATIF AMPUH LAWAN BAKTERI RESISTEN

    Oktober 29, 2025

    HMI CABANG JEMBER LAKSANAKAN LK II DAN LKK 2025, CETAK PEMIMPIN MUDA INTELEKTUAL, BERINTEGRITAS, BERILMU DAN BERIMAN

    Oktober 27, 2025

    PMI KABUPATEN JEMBER IKUT MERIAHKAN ‘BUNGA DESAKU’ BERSAMA GUS BUPATI FAWAIT DI PANTI, FOKUS DONOR DARAH DAN LAYANAN KESEHATAN

    Oktober 25, 2025
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube
    Sekar Kijang NewsSekar Kijang News
    • Log In
    Facebook X (Twitter) Instagram YouTube
    SUBSCRIBE
    • News
    • Cangkruk
    • Ekonomi
    • Entertainment
    • Ragam
    Sekar Kijang NewsSekar Kijang News
    Home » PASAR MURAH KAUJE KORDA JEMBER BERLANGSUNG LUMAYAN MERIAH, DIHIASI PEMBAGIAN TAKJIL UNTUK PENGGUNA JALAN
    News

    PASAR MURAH KAUJE KORDA JEMBER BERLANGSUNG LUMAYAN MERIAH, DIHIASI PEMBAGIAN TAKJIL UNTUK PENGGUNA JALAN

    Sekar Kijang 2By Sekar Kijang 2Maret 25, 2025Tidak ada komentar2 Mins Read
    Facebook Twitter WhatsApp Email
    Share
    Facebook Twitter LinkedIn Pinterest WhatsApp Email

    SEKARKIJANG.JEMBER – Keluarga Alumni Universitas Jember (KAUJE) Korda Jember menggelar pasar murah di depan SMAN 2 Jember pada 24 sampai 27 Maret 2025 pada Ramadhan 1446 H. Pasar murah tersebut bertujuan meringankan beban masyarakat menyambut Hari Raya Idul fitri.

    KAUJE Korda Jember menyediakan lima tenda untuk kegiatan tersebut. Pantauan hari pertama, ada ragam komoditas sembako yang disiapkan untuk para pengunjung, misalnya untuk harga beras 5 kilogram harga Rp. 56. 500, minyak goreng 1 liter Rp. 20.000, telur 1 kilogram 25.000 kilogram dan gula 1 kilogram harga Rp. 16.500.

    Kegiatan tersebut menarik perhatian warga yang melintas di kawasan kampus, di Jalan Jawa Lingkungan Tegalboto, Kelurahan Sumbersari kecamatan Sumbersari. Sebagian dari mereka berhenti di pasar untuk membeli kebutuhan sembako. “Alhamdulillah ini kesini beli beras, disamping untuk kebutuhan konsumsi keluarga, untuk bahan jualan kuliner dan tentunya untuk kebutuhan zakat keluarga saya’, ujar Vina, salah satu pengunjung.

    “Kegiatan ini kita laksanakan untuk meringankan beban masyarakat dalam memenuhi kebutuhan pokok utamanya menjelang lebaran atau Idul Fitri kali ini. Sembako kita datangkan dari relasi kita di KAUJE. Kita tidak mengambil untung dari kegiatan ini, murni sosial. Termasuk harga sama persis dengan yang kita dapatkan dari pemasok”, kata Rendra Wirawan, Sekretaris KAUJE Umum Korda Jember.

    Teknis pelaksanaan pasar murah ini, pihak KAUJE Korda Jember bekersama dengan Sekolah Menengah Atas Negeri 2 (SMAN 2 Jember).  “Dibulan Ramdhan, di sekolah kita punya kegiatan sosial bernama “MERAWI” yang baru saja kita laksanakan. Kegiatanya ada bazar Ramadhan, pentas seni siswa dan lainya. Dan adanya pasar KAUJE Korda Jember  ini menambah jadwal kegiatan sosial di lingkungan sekolah. Kita menyambut dengan sangat baik”, ungkap Dora Indriana, Kepala Sekolah SMAN 2 Jember.

    Sesuai jadwal, KAUJE Korda Jember pasar murah Ramdhan diselenggarakan pada Senin (24/03/2025) sampai Kamis (27/03/2025) pukul 14.00 – 17.00 wib. “Ayo alumni Unej dan umumnya warga Jember, hadiri pasar Ramadhan”, ajak Rendra Wirawan. (novan)

    Previous ArticleHMI KOM TP BAGIKAN RATUSAN NASI KOTAK UNTUK PENGENDARA, UMKM DAN JAMAAH MASJID
    Next Article TIM SIBAT DESA PUGER KULON IKUT AKTIF BANTU DONOR DARAH MALAM RAMADAN TERHIMPUN 38 KANTONG DARAH
    Sekar Kijang 2

    Related Posts

    TEROBOSAN BARU MAHASISWA UNEJ, KOKTAIL BAKTERIOFAG DIKEMBANGKAN SEBAGAI ALTERNATIF AMPUH LAWAN BAKTERI RESISTEN

    Oktober 29, 2025

    HMI CABANG JEMBER LAKSANAKAN LK II DAN LKK 2025, CETAK PEMIMPIN MUDA INTELEKTUAL, BERINTEGRITAS, BERILMU DAN BERIMAN

    Oktober 27, 2025

    PMI KABUPATEN JEMBER IKUT MERIAHKAN ‘BUNGA DESAKU’ BERSAMA GUS BUPATI FAWAIT DI PANTI, FOKUS DONOR DARAH DAN LAYANAN KESEHATAN

    Oktober 25, 2025

    Tinggalkan BalasanBatalkan balasan

    Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

    Don't Miss
    News

    TEROBOSAN BARU MAHASISWA UNEJ, KOKTAIL BAKTERIOFAG DIKEMBANGKAN SEBAGAI ALTERNATIF AMPUH LAWAN BAKTERI RESISTEN

    By Sekar Kijang 2Oktober 29, 20250

    SEKARKIJANG.JEMBER – Ancaman global akibat meningkatnya kasus infeksi oleh bakteri patogen yang resisten terhadap antibiotik…

    HMI CABANG JEMBER LAKSANAKAN LK II DAN LKK 2025, CETAK PEMIMPIN MUDA INTELEKTUAL, BERINTEGRITAS, BERILMU DAN BERIMAN

    Oktober 27, 2025

    PMI KABUPATEN JEMBER IKUT MERIAHKAN ‘BUNGA DESAKU’ BERSAMA GUS BUPATI FAWAIT DI PANTI, FOKUS DONOR DARAH DAN LAYANAN KESEHATAN

    Oktober 25, 2025

    BUPATI JEMBER HADIRI MUSDA X LDII JEMBER SECARA ONLINE, TEGASKAN CINTA TAK PERNAH LUNTUR DAN AJAK SINERGI PENDIDIKAN MENUJU JEMBER BARU JEMBER MAJU

    Oktober 24, 2025
    Stay In Touch
    • Facebook
    • Twitter
    • Pinterest
    • Instagram
    • YouTube
    • Vimeo
    Our Picks

    TEROBOSAN BARU MAHASISWA UNEJ, KOKTAIL BAKTERIOFAG DIKEMBANGKAN SEBAGAI ALTERNATIF AMPUH LAWAN BAKTERI RESISTEN

    Oktober 29, 2025

    HMI CABANG JEMBER LAKSANAKAN LK II DAN LKK 2025, CETAK PEMIMPIN MUDA INTELEKTUAL, BERINTEGRITAS, BERILMU DAN BERIMAN

    Oktober 27, 2025

    PMI KABUPATEN JEMBER IKUT MERIAHKAN ‘BUNGA DESAKU’ BERSAMA GUS BUPATI FAWAIT DI PANTI, FOKUS DONOR DARAH DAN LAYANAN KESEHATAN

    Oktober 25, 2025

    BUPATI JEMBER HADIRI MUSDA X LDII JEMBER SECARA ONLINE, TEGASKAN CINTA TAK PERNAH LUNTUR DAN AJAK SINERGI PENDIDIKAN MENUJU JEMBER BARU JEMBER MAJU

    Oktober 24, 2025

    Subscribe to Updates

    Get the latest creative news from SmartMag about art & design.

    Demo
    About Us
    About Us

    Sekar Kijang platform digital menyajikan informasi berita terkini yang Jernih dan Inspiratif

    Our Picks
    New Comments
    • ryo pada MIRDAN IDHAM TERHADAP TEMA TRAINING RAYA : KESELARASAN DENGAN PROGRAM PEMERINTAHAN
    • Zakaria pada HMI KOM TP BAGIKAN RATUSAN NASI KOTAK UNTUK PENGENDARA, UMKM DAN JAMAAH MASJID
    • Eko Budi Setiawan pada GUS BUPATI FAWAIT DAN KETUA TP PKK NING GHYTA TEGASKAN HONOR KADER POSYANDU SEGERA DICAIRKAN
    • Imam rahmad pada GUS BUPATI FAWAIT DAN KETUA TP PKK NING GHYTA TEGASKAN HONOR KADER POSYANDU SEGERA DICAIRKAN
    Sekar Kijang News
    Facebook X (Twitter) Instagram Pinterest
    • Tentang Kami
    • SUSUNAN REDAKSI
    • Pedoman Media Siber
    • Disclaimer
    © 2025 SekarKijang.com. Designed by @imron_designer.

    Type above and press Enter to search. Press Esc to cancel.